Resep Cara Membuat Kue Lapis Kukus Yang Enak Dan Lezat

BAGIKAN:

Berikut ini resep cara membuat kue lapis kukus yang enak dan lezat yang bisa bunda coba di rumah untuk dihidangkan bersama keluarga di saat santai.

Resep cara membuat kue lapis yang enak dan lezat

Kue lapis kukus merupakan salah satu kue yang terbuat dari tepung beras dan memiliki cita rasa yang enak dan lezat. Maka tidak heran jika banyak masyarakat yang menyukai kue lapis ini. Bunda bisa mencoba resep cara membuat kue lapis kukus di rumah untuk dihidangkan buat keluarga. Kue lapis sangat cocok dihidangkan ketika keluarga sedang bersantai bersama di rumah.

Resep Cara Membuat Kue Lapis Kukus Dari Tepung Beras

Sebelum membuat kue lapis, silahkan bunda persiapkan terlebih dahulu bahan-bahan yang diperlukan sesuai dengan resep dibawah ini.

Bahan :

  1. Tepung beras 200 gram
  2. Tepung kanji 100 gram
  3. Gula pasir 200 gram
  4. Santan kelapa 750 ml
  5. Garam  ½ sendok teh
  6. Pasta pandan dan moka ( sebagai penyedap ras )
  7. Krimer vanilla 2 scahet ( secukupnya )
  8. Pewarna makanan hijau dan coklat ( warna sesuai selera )

Cara Membuat :

  1. Air santan silahkan bunda rebus bersama gula dan garam menggunakan panci, aduk perlahan hingga matang.
  2. Campurkan tepung beras dan tepung kanji menggunakan wadah, campur atau adon kedua bahan tersebut.
  3. Air santan yang sudah dimasak tadi tambahkan ke dalam adonan, aduk hingga merata dan tidak ada gelembung udara atau tepung menggumpal.
  4. Adonan tersebut dibagi menjadi 3 bagian dengan wadah masing-masing dan warna yang berbeda untuk setiap adonannya( putih, hijau dan coklat )
  5. Khusus warna putih tambahkan krimer di dalamnya.
  6. Siapkan loyang yang diolesi minyak di atasnya dan dandang untuk mengukus adonan dan panaskan di atas kompor.
  7. Masukkan adonan secara berlapis sesuai warna.
  8. Caranya : Masukkan lapisan pertama dengan adonan warna putih lalu kukus dan biarkan sejenak, masukkan adonan kedua di atasnya warna coklat lalu kukus lagi, selanjutnya masukkan adonan warna hijau lalu kukus lagi.
  9. Cara tersebut lakukan hingga adonan habis dengan catatan masukkan setiap tingkat adonan dengan warna yang berbeda dan secara berurutan.
  10. Jika sudah matang, diamkan kue lapis selama 3 jam agar nantinya bisa dipotong-potong.
Itulah bunda, resep cara membuat kue lapis kukus yang enak dan lezat terbuat dari bahan tepung beras. Selamat mencoba bunda.

COMMENTS

BLOGGER
Nama

Ayam,3,Daging,1,Kue Basah,3,Kue Kering,1,Kuliner Khas Indonesia,15,Resep Kue,4,Resep Makanan,8,Resep Minuman,3,Sayur,4,
ltr
item
Resepkubu: Resep Cara Membuat Kue Lapis Kukus Yang Enak Dan Lezat
Resep Cara Membuat Kue Lapis Kukus Yang Enak Dan Lezat
Berikut ini resep cara membuat kue lapis kukus yang enak dan lezat yang bisa bunda coba di rumah untuk dihidangkan bersama keluarga di saat santai.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhGECI5ryiykEBDb32DHQ9CqXWykhGG38Nuqx672d7bj0QOtg7qfLW3mf39LzAkdam6tu7EYA5_5cM4hMLg50pGVORzfS32TR9AH1seQsrp-BQi5HTdcOvGePMugMEqyql3mQhGHstojHRY/s640/Resep+cara+membuat+kue+lapis+yang+enak+dan+lezat.JPG
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhGECI5ryiykEBDb32DHQ9CqXWykhGG38Nuqx672d7bj0QOtg7qfLW3mf39LzAkdam6tu7EYA5_5cM4hMLg50pGVORzfS32TR9AH1seQsrp-BQi5HTdcOvGePMugMEqyql3mQhGHstojHRY/s72-c/Resep+cara+membuat+kue+lapis+yang+enak+dan+lezat.JPG
Resepkubu
https://resepkubu.blogspot.com/2017/12/resep-cara-membuat-kue-lapis-kukus.html
https://resepkubu.blogspot.com/
https://resepkubu.blogspot.com/
https://resepkubu.blogspot.com/2017/12/resep-cara-membuat-kue-lapis-kukus.html
true
5280753223001606214
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy